![]() |
Alamat Klinik Bayi Tabung Di Indonesia. desain by www.canva.com |
Slumuth.com. ALAMAT KLINIK BAYI TABUNG DI INDONESIA. setiap pasangan pasti menginginkan lahirnya momongan dengan cara yang normal. namun bagi pasangan suami istri yang sudah lebih dari dua tahun dan belum diberi buah hati mungkin banyak cara yang dilakukan untuk mengupayakannya. hal pertama yang harus dilakukan adalah dengan mengkonsultasikan kepada ahlinya.dokter kandungan dan dokter kandungan plus ahli dibidang kesehatan reproduksi. karena tidak semua dokter kandungan memahami hal ini. pernah suatu ketika kami ke dokter kandungan. ternyata diagnosanya tidak detil dan kurang aware terhadap penyakit reproduksi.
secara umum proses bayi tabung terdiri dari pengendalian ovulasi secara hormonal, pemindahan ovum dari ndung telur/ovarium dan pembuahan oleh sperma melaui medium cair. klinik -klinik yang menyediakan progam bayi tabung tidaklah banyak di negeri ini. hanya ada di kota besar. daftar alamat Klinik bayi tabung di Indonesia dapat dilihat pada daftar berikut:
Jakarta Pusat
Klinik Yasmin Kencana, RSCM
Jl. Diponegoro, Salemba, Jakarta Pusat
Telp. (021) 39857799
(021) 3913162
Klinik Morulla IVF, RS Bunda
Jl. Teuku Cik Ditiro No. 12. Salemba, Jakarta Pusat
Jakarta Utara
Klinik Teratai, RS Gading Pluit Lt.4
Jl. Boulevard Timur Raya, Kelapa Gading, Jakarta Utara 14250
Telp. (021) 45866063
(021) 4521001
(021) 4529201 ext 8433
Family Fertility Center RS Family
Jl. Pluit Mas Blok A No. 2A - 5A, Jakarta Utara 14450
Telp. (021) 71595891
Jakarta Barat
Klinik Melati, RSAB Harapan Kita
Jl. Letjend S Parman Kav 87, Slipi Jakarta Barat 11420
Telp. (021) 5668284
Jakarta Timur
Klinik FIV Sammarie Basra
Jl. Basuki Rahmat No.31 Pondok Bambu, Duren Sawit, Jakarta Timur 13430
Telp. (021) 86613145
(021) 86613146
Jakarta Selatan
Pusat Fertilitas RS Asri
Jl. Duren Tiga Raya No. 20, Jakarta Selatan 12760
Telp (021) 7992211-7995566
Bandung
Klinik Fertilitas Aster, RSHS Bandung
Jl. pasteur 38 Bandung 40161
Telp (022) 4222788
RS Melinda Bandung
Jl. Pajajaran No. 46 bandung 40171
Telp (022) 4222788
Surabaya
Klinik Fertilitas Graha Amerta RSU Dr. Soetomo
Graha Amerta Lt. 2
Jl. Airlangga No 1-9 Surabaya 60269
Telp (031) 55013555 ext 2231
Tiara Cita IVF Center
Jl. Arief Rahman Hakim 122, Surabaya
Tepl (031) 5951555
Siloam Hospital Surabaya
Jl. Raya Gubeng 70, Surabaya
(031) 5031333
Yogyakarta
Klinik Permata hati RSUP. Dr. Sardjito
Gedung bedah sentral terpadu Lt.1
Jl. Kesehatan Sekip Yogyakarta
Telp. (0274) 518684
(0274) 587333 ext 373
Semarang
RS Telogorejo
Jl. K.H Ahmad Dahlan, Semarang
Telp. (024) 8448448
(024) 8446000
(024) 8446444
Medan
Klinik TRB Halim Fertility Center (HFC)
Gedung RSIA Stella maris Lt.V
Jl. Samanhudi No. 20 Medang 20146
Telp ( 021) 77218000
Bali
Prima Media IVF Center
Jl. Pulau Serangan No. 9x Denpasar
Telp (0361) 236225
Pusat Pelayanan Bayi tabung Graha Tunjung
Jl. Kesehatan No. 1 Denpasar
Telp. (0361) 240891
Klinik Royal IVF Bali Royal Hospital
Jl. Letda Tantular No. 6
Renon - Denpasar
(0361) 228065
demikian tadi alamat klinik bayi tabung yang ada di Indonesia, barangkali bisa menjadi rujukan untuk pasangan muda yang ingin mendambakan buah hati yang belum kunjung datang. silahkan hubungi Klinik di dekat kota anda. semoga bermanfaat
Bagikan
ALAMAT KLINIK BAYI TABUNG DI INDONESIA
4/
5
Oleh
slumuth.com
14 komentar
Tulis komentarWah, komplit sekali infonya. Ada temen yang sudah pernah coba salah satu klinik, tapi belum berhasil. Barangkali bisa aku sarankan info ini. Thanks a lot
ReplyKasih ke sepupu aku aaahhh... Makasih infonya om. Semoga bisa jadi jalan untuk mendapatkan amanah berupa anak untuk mereka yg membutuhkan
ReplySama sama mbak Emmy. Keberhasilan dari
ReplyBayi tabung banyak faktor mbak. Dan yang paling penting adalah Ridho Ilahi. Kalo Allah berkehendak maka jadilah. Semoga orang orang yang sedang berjuang mendapatkan kemudahan.
Bermanfaat banget ini mas. Banyak pasangan yg sudah melakukan berbagai cara untuk bisa punya keturunan tapi belum diizinkan sang pencipta. Yg ingin coba cara ini mudah2an terbantu 😊
ReplyYup. Semoga bisa membantu mbak Vitarinda. Semoga sepupunya segera diberi momongan. Harus siap mental luar dan dalam
ReplyIya mbak Anggun. Sayangnya di Lampung belum ada ya? Dokter spesialis infertilitas juga sepertinya belum ada. Beberapa temen akhirnya mencari klinik di luar lampung. Tentunya konsekwensi transportasi jadi lebih tinggi
ReplyBersyukur yang begitu mudah prosesnya mendapat karunia momongan, #eh, mudah, ya? Makaudnya tanpa harus terapi khusus program, dan bersyukur juga dengan segala kondisi yang sudah Allah tetapkan, yakinlah, itu yang terbaik jika kita mampu menemukan hikmahnya.
ReplyIya harus bersyukur mi. Semua harus wajib bersyukur apapun yang sedang terjadi. Kadang ada yg mudah prosesnya. Tapi banyak juga
ReplyInformasi yang bermanfaat semoga banyak pasangan dapat momongan setelah baca info ini. Ada temanku juga yang sudah belasan tahun belum punya momongan nanti aku informasikan terima kasih ya
Replywah mantab... di lampung belum ada ya, semoga nanti dari para blogger ada yang bisa mendirikan klinik bayi tabung.
ReplyWah bermanfaat ini infonya. Di Lampung belum ada yaa...
ReplyIya Mbak. semoga aja temannya segera di beri momongan. dan dapat memilih klinik yang sesuai dengan budget dan semua dengan lokasi.
ReplyIya Di lampung belum ada. sayang banget sebenarnya. ini peluang bagi rumah sakit di daerah untuk mengadakan klinik ini. agar semakin banyak pasangan yang terbantu. amin. semoga anggota Tapis blogger ada yang punya klinik demikian ya
ReplyThe 22 best casinos in New Jersey, NJ and WV - Mapyro
ReplyCasinos 세종특별자치 출장안마 are being added to 당진 출장샵 the map in a 이천 출장샵 few 전라북도 출장샵 months to ensure the 서귀포 출장마사지 player enjoys a comfortable stay while enjoying the casino gaming experience.